Hue adalah warna dasar yang dapat ditemui melalui roda. Hue memiliki kecerahan warna yang kontras.
Tints adalah perubahan warna dasar yang mengarah ke putih. Tints biasanya memiliki skema warna yang memudar kearah putih.
Tone adalah perubahan warna yang mengarah ke abu-abu.
Dan terakhir adalah Shade yang merupakan perubahan warna kearah hitam.
Masing-masing jenis perubahan warna memiliki fungsinya dalam desain dan dunia warna. Namun tak jarang penggunaan perubahan warna digunakan sebebas-bebasnya karena memang tidak ada peraturan untuk itu.
Contohnya hue sebagai warna dasar, kemudian tints dan tone dapat digunakan sebagai lighting sebuah warna hue, lalu ada shade sebagai bagian warna yang terkena bayangan.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar